02
Dec

Kelanjutan Perkara Mantan Bupati Nganjuk, Suwandi Diperiksa KPK
Perburuan alat bukti kasus korupsi jilid II yang dilakukan mantan bupati Nganjuk dua periode Taufiqurrahman, terus dilakukan tim penyidik KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi).